1. Apa yang dimaksud dengan SAP
SAP ( System Application and Product in Data Processing) adalah produk perangkat lunak ERP yang mempunyai kemampuan untuk mengintegrasikan berbagai macam aplikasi bisnis, dimana setiap aplikasi mewakilkan bisnis tertentu.
2. Sebutkan 3 jenis program Sap
SAP ( System Application and Product in Data Processing) adalah produk perangkat lunak ERP yang mempunyai kemampuan untuk mengintegrasikan berbagai macam aplikasi bisnis, dimana setiap aplikasi mewakilkan bisnis tertentu.
2. Sebutkan 3 jenis program Sap
- Sap Business Suite merupakan program utama dari sap. produk ini merupakan full customise system dibuat menggunakan bahasa pemrograman ABAP. waktu minimal untuk implementasinya adalah 1 tahun, produk ini di peruntukkan bagi perusahaan skala besar.
- Sap All in One merupakan turunan dari Sap Business Suite yang sudah memiliki best practice dari industri tertentu ( mis : perdagangan, distribusi, manufacture dll ). produk ini merupakan customise system dan sudah ada best practicenya. waktu untuk implementasinya minimal 6 bulan, produk ini diperuntukkan bagi perusahaan skala menengah, besar.
- Sap Business One merupakan produk paling ekonomis dari sap. dengan modul yang dapat diperuntukkan disemua jenis perusahaan, produk ini memiliki keunggulan dengan adnya fondasi yang kuat, didukung oleh fleksibilitas untuk mengikuti business proses dari customer yaitu dengan menggunakan Add On Modul. waktu implementasinya mulai 3 - 6 bulan, produk ini diperuntukkan bagi perusahaan skala kecil, menengah.
3. Sebutkan informasi apa yang dibuthkan untuk login ke SAP
- Client
- Username
- Password
4. Apakah yang dimaksud dengan Organizational unit
Organizational Unit adalah unit organisasi yang menggambarkan unit dari berbagai bisnis yang ada di dalam perusahaan.
5. Apakah yang dimaksud dengan Job
Job adalah lowongan kerja atau deskripsi pekerjaan atau template yang berlaku di beberapa posisi perusahaan.
6. Apakah yang dimaksud dengan Position
Position adalah posisi dimana karyawan itu ditempatkan dalam suatu perusahaan sesuai dengan kemampuannya.
7. Apakah yang dimaksud dengan Person
Person adalah seseorang yang ada di dalam perusahaan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar